8 Sep 2012

Cara membuat efek daun berjatuhan di blog

Aku yakin sobat blogger tak bosan-bosan untuk memperindah tampilan blog sobat, dan menurut saya efek daun berjatuhan ini loadingnya lebih ringan dan cepat ketimbang efek lain seperti "bintang bertaburan" yang pernah saya posting sebelumnya. Trik membuat efek daun berjatuhan ini juga masih menggunakan javascript, cara membuatnya simak lebih lanjut dibawah ini.
Cara Membuat Efek Daun Berjatuhan :
1.       Seperti biasa login dulu ke dashboard blogger anda.
2.       Pilih Rancangan > Edit HTML, centang Expand widget template.
3.       Cari kode </head>  pada template dengan menggunakan Ctrl+F.
4.       Copy kode javascript dibawah ini dan letakkan tepat diatas kode </head> .
<script src='http://arti.master.irhamna.googlepages.com/daun.js'/>
5.       Save / simpan template anda dan lihat hasilnya muantaaap bro !!
Nah itu tadi langkah-langkah bagaimana cara membuat efek daun berjatuhan di blog, cukup mudah bukan ? oh y,,, anda jg bisa berkunjung ke blog saya lainnya di BLOG PUNYA KITA
READ MORE - Cara membuat efek daun berjatuhan di blog

24 Apr 2012

Memeriksa Kualitas SEO Template Blog

Cara mengetahui kualitas template blog sobat di search engine.
 Untuk mengetahui seberapa SEO kah template blog sobat sangatlah mudah karena kita tidak perlu ngutak-atik kode html, cukup dengan mengunjungi alamat ini seoanalyser.net, kemudian masukan URL blog sobat pada kolom Enter your domain dan klik Check,

Selamat mencoba dan semoga artikel ini dapat membantu,,
READ MORE - Memeriksa Kualitas SEO Template Blog

20 Des 2011

Cara Menampilkan Link Otomatis Saat Blog di Copy Paste

Sekarang saya akan menjelaskan tentang sebuah trik blogger yang cukup menarik dan mungkin sangat penting bagi para blogger, trik ini adalah cara membuat sebuah link otomatis saat artikel di copy paste di blogger. Manfaat dari membuat link otomatis ini adalah jika saat ada orang lain yang ingin mengcopy paste artikel kita tanpa ada izin dari admin, link tersebut akan muncul di bawah postingan yang di copy dengan sendirinya. Cara ini sedikit membutuhkan bantuan kepada sebuah website yang bernama tynt yang bisa Anda kunjungi disini. Nah, sekarang dari pada berlama-lama disini dan tidak ada gunannya langsung saja kita belajar membuat link otomatis saat artikel di copy paste di blogger, ikuti langkah-langkah di bawah ini.

Cara membuat link otomatis saat artikel di copy paste di blogger
Part 1
1. Kunjungi websitenya disini
2. Klik " Start Here. It's Free "
3. Masukkan E-mail, Domain, dan Password Anda
4. Jangan lupa untuk mencentang " I agree to the Usage and Privacy Agreements "
5. Kemudian klik Next, sampai menemukan sebuah kode HTML
6. Simpan kode HTML tersebut sementara

Part 2
1. Login ke blogger
2. Pilih Rancangan
3. Klik Edit HTML
4. Centang Expand Template Widget
5. Taruh kode HTML tadi dibawah kode <head>
6. Simpan jika sudah selesai

READ MORE - Cara Menampilkan Link Otomatis Saat Blog di Copy Paste

Cara Membuat Blog | Blogger blog

membuat blog itu mudah sekali dan sekarang ini sudah jaman modern yang sangat mendukung akses internet sehingga kita bisa menuliskan sesuatu yang berguna di blog sebagai tempat belajar dan sharing ilmu pengetahuan. Cara Membuat Blog | Blogger Blog adalah judul yang sengaja saya ambil untuk membahas cara membuat blog di blogger(blogspot).

Bagaimana cara membuat blog??..
sebelumnya sobat wajib memiliki email dan jika sobat sudah mempunyai email langsung saja ikuti langkah - langkah membuat blog di bawah ini:
1. buka browser dan masuk ke blogger.com 

2.klik Get Started
3.anda akan diminta untuk mengisi form pendaftaran dan anda harus mengisinya dengan lengkap, kemudian klik tombol Lanjutkan

4. Pada langkah keempat ini anda disuruh untuk member nama dan alamat blog, isikan nama blog dan alamat blog sesuai dengan keinginan sobat. Jika sudah klik tombol Lanjutkan

5. langkah selanjutnya yaitu memilih tampilan blog, pilih tampilan yang anda inginkan dan klik Lanjutkan

6. Sekarang blog anda sudah jadi..

mudah kan??..memang sangat mudah dan simpel sekali dalam membuat blog menggunakan blogger. Sekarang tahap menulis blog(blogging). Untuk memulai menuliskan blog (blogging) ikuti langkah berikut ini:
1. pada langkah ke-lima tadi klik tombol Mulai Blogging.
2. kemudian anda akan dihadapkan pada sebuah form sebagai tempat menulis blog seperti terlihat pada gambar dibawah ini.

3. setelah mengisikan judul dan deskripsi atau tulisan di blog anda klik tombol Terbitkan Entri untuk mempublikasikannya.
4. Selesai...

READ MORE - Cara Membuat Blog | Blogger blog

6 Des 2011

Cara Gratis Menghasilkan Uang Dengan Hobi NgeBlog

Buat saudara/i yang suka ngeblog, manfaatkan peluang untuk menghasilkan uang melalui hobi ngeblog. Paling gampang untuk pengguna Blogspot. Apalagi blog saudara/i ramai dikunjungi setiap harinya, peluang untuk mendapatkan uang sangat terbuka lebar tanpa menggangu hobi memposting di blog. Tidak perlu menulis dalam bahas inggris seperti di google adsense

Anda bisa mendaftar di iklan PPC salah satunya Kumpul Blogger.

yang Daftarnya Gratis. Dengan menempatkan iklannya di blog, teman-teman akan mendapat uang setiap kali pengunjung melakukan klik. Contoh Iklan Klik Link Berikut KumpulBlogger

Cara Daftar Lihat Pada Penjelasan daftar Gratis di bagian bawah
Mungkin anda pernah mendengar atau membaca tentang system ini yang disebut PPC (pay per click) melalui Google Adsense. Beda dengan KumpulBlogger yang bisa dipasang dengan mudah, Google Adsense tidak bisa di pasang pada blog yang berbahasa indonesia. Iklan bisa di pasang pada sebanyak blog yang kamu miliki.

Mungkin timbul pertanyaan, berapa banyak uang yang di dapat?
Memang tidak begitu besar... Tapi jika blog kita mempunyai pengunjung yang rame, hasilnya lumayanlah bisa untuk bayar biaya mengakses internet atau kebutuhan sehari-hari lainnya.

1. Tiap 1 kali Klik bernilai : Rp.300,- , lumayan khan kalo 100 klik perhari artinya kita punya penghasilan cuma2 sekitar Rp.30.000,- per Harinya!
2. Untuk klik Mini Banner dihargai Rp 400 perklik.
Kemungkinan total penghasilan perhari = klik iklan blog kita + klik iklan blog referal

Jika perhitungan berjalan sesuai rencana, maka hasilnya adalah Rp.30.000/hari, atau sekitar Rp.900.000/bulan! Bayangin aja, hanya dengan ngeblog dan kita di gaji Rp 900 ribu.

Itu dengan asumsi hanya 100 klik/hari, misalkan 1000 klik perhari? Ingat pengakses internet ratusan juta loh…Iklan kumpulblogger bisa ditempatkan di seluruh blog milik anda..

Hingga saat ini telah ada pemilik blog yang mendapat komisi 14 juta lebih. Klik di sini untuk melihatnya

Sangat mudah kan? Hanya dengan posting di blog kita bisa mendapatkan uang. Tanpa kerja keras, hanya daftar ke KumpulBlogger dan pasang iklannya di blog dan biarkan pengunjung mengkliknya. Apalagi kalau anda memiliki lebih dari satu blog, peluang untuk berpenghasilan jutaan ataupun puluhan juta

BAGAIMANA CARA DAFTAR GRATIS KUMPULBLOGGER?
Sangat mudah, ikuti petunjuk berikut:

1. Tinggal klik di sini... (Jendela baru)
2. Selanjutnya akan terbuka halaman utama kumpulblogger.
3. Isilah kotak daftar baru dengan alamat email anda dan klik register.(Alamat email yang anda masukan merupakan username untuk masuk kumpulblogger selanjutnya)
4. Setelah mengklik register, pasword akan di kirim secra otomatis ke email anda. Segera Cek email dan akan diberitahukan password untuk log in ke kumpulblogger. Jika tidak ditemukan di inbox, cek di spam mungkin nyasar di situ.
5. Segera login dengan mengisikan email waktu mendaftar dan password yang di kirim ke email anda.
6. Setelah berada di kumpulblogger, klik edit profil di navigation menu pada sisi atas halaman. Isikan data kamu dan rekening bank untuk transfer pembayaran komisi dan klik submit. Sekarang anda telah terdaftar sebagai pengiklan (publisher) kumpul blogger. Dan anda tinggal memasukan kode iklan ke blog dan menunggu klik dari pengunjung blog dan komisi anda akan ditransfer ke rekening Bank anda.

Bagaimana cara memasukan kode iklan ke blog?

Memasukkan Kode Iklan Kumpul Blogger pada blog

1. Klik untuk login dan masukan email serta password yang diberikan (password yang dikirim dapat di ubah pada navigation menu)
2. Cari menu blogger dan klik link tambah blog. Hasil klik itu dapat anda lihat di halaman bagian tengah. Tarik scrool untuk melihatnya.
3. Setelah itu, isilah data2 mengenai blog yang didaftarkan sesuka anda. Yang terpenting alamat URL http:// nya jangan sampai salah. (Anda bisa mendaftarkan blog sebanyak yang anda punya dengan hanya sekali mendaftar).
4. Setelah blog anda terdaftar, cari dan klik menu scrift text advertising untuk blog anda.
5. Di sisi bawah halaman akan muncul kode iklan yang diperuntukkan untuk masing-masing blog yang didaftar (jika mendaftarkan lebih dari satu blog).
6. Copy paste script iklan pada halaman blog anda.
7. Dan nantikan klik-klik penghasil uang dari pengunjung blog anda tanpa harus mengganggu hobi anda melakukan posting di blog.

Kapan Di Bayar..??Dari pengalaman yang langsung saya alami, pembayaran dilakukan saat pendapatan total komisi telah mencapai di minimal Rp 50.000. Kalau sudah mau mengambil komisi, langsung beritahu pengelola melalui email yang telah di tunjuk. Uang itu akan di transfer langsung ke rekening anda. Dan setelah di transfer akan diberitahukan oleh pengelola melalui email.

Klik Di sini untuk daftar Kumpul Blogger


Selain memasang iklan teks, anda juga bisa memasang iklan mini banner di seluruh blog anda baik Blogspot, Wordpress, Multiply maupun pada friendster. Klik disini untuk melihat iklan»»

Bagaimana Mendapatkan Uang Dengan KumpulBlogger

Buat rekan-rekan blogger yang telah memasang iklan kumpulblogger di blognya baik blogspot, silahkan berbagi pengalaman dengan memposting komentar di sini. Semoga pengalaman dari kawan-kawan lain akan dapat membantu untuk melengkapi ulasan "bagaimana menghasilkan uang dengan kumpulblogger" ini. Saatnya kita para blogger menjadi bagian dari bisnis internet dengan iklan PPC dan menghasilkan uang dari hobbi.
READ MORE - Cara Gratis Menghasilkan Uang Dengan Hobi NgeBlog

5 Des 2011

Membuat teks berjalan di widget

disini saya akan memakai kode HTMLnya keseluruhan, sehingga anda tidak perlu pusing-pusing seperti yang alami karena tutorial yang satu dengan yang lain berbeda begitu juga dengan templete yang aku pakai dan menurutku kode HTML seperti ini-lah yang cocok untuk umum. Untuk perubahannya bisa dilakukan sendiri

<span style=" font-weight:bold; "> <marquee direction="left" scrollamount="5" height="20px" width="100%" bgcolor="#0000ff" >Teks berjalan dari kanan ke kiri</marquee></span>

Teks berjalan dari kanan ke kiri
Keterangan:
Width : untuk merubah ukuran lebar (dalam persen, bisa juga secara manual dengan mengganti % dengan px
Height : untuk mengatur tinggi ruang teks berjalan
Direction : untuk menentukan arah gerakan (left, right, up, down)
Behaviour : berfungsi untuk mengatur gerakan teks terdiri dari 3 attribute yaitu (alternate : teks bergerak bolak balik, slide : teks bergerak satu arah dan hanya sekali setelah itu berhenti, scroll : teks bergerak satu arah berulang-ulang).
Color : berfungsi untuk mengatur warna teks (ditulis dalam kode hexadecimal tetapi untuk warna dasar bisa ditulis langsung sesuai nama warna dalam bahasa Inggris), daripada anda susah-susah mencari kode HTMLnya dan anda menginginkan tidak berwarna tulis saja transparan (untuk kode warna trasnparan)
Bgcolor : berfungsi untuk mengatur warna background (dalam hexadecimal atau untuk warna dasar bisa ditulis langsung sesuai nama warna dalam bahasa Inggris).
<font face="kode HTML> ...... </font> : berfungsi untuk mengatur jenis font, warna font, ukuran font, dan sebaginya. Antara kode HTML dipisahkan dengan spasi)
<span style="kode CSS"> ...... </span> : berfungsi untuk menyisipkan kode CSS di dalam HTML. Jika menggunkanan style maka atribut-atribut CSS dapat diterapkan di sini contohnya font-size : untuk mengatur ukuran font, font-weight: untuk mengatur ketebalan font, color : untuk mengatur warna font, dan sebagainya, penulisan kode CSS tersebut harus dipisahkan dengan tanda titik koma(;).
Scrolldelay : berfungsi ntuk mengatur waktu tunda (delay) gerakan dalam satuan mili detik (ms).
Scrollamount : berfungsi untuk mengatur kecepatan gerakan dalam satuan pixel, semakin besar angkanya semakin cepat geraknya.
Loop : berfungsi untuk mengatur jumlah looping (pengulangan).
Onmouseover="this.stop ()" : berfungsi untuk menghentikan teks berjalaan ketika mouse mendekat.
Onmouseout="this.start ()" : berfungsi untuk membiarkan teks berjalan lagi ketika mouse menjauh.
READ MORE - Membuat teks berjalan di widget

3 Des 2011

cara membuat banner pasang iklan di blog

Terkadang kita ingin memasang banner pasang iklan di blog, sebenarnya bisa kita lakukan dengan mengupload file gambar atau dalam animasi file gif. Setelah diupload maka kita cukup mengambil url-nya kemudian dipasang dalam script :

Contoh:
1. File yang saya upload di blogspot, atau bisa juga di situs hosting image/share image lainnya seperti photobucket, tinypic, dll




2. Selanjutnya kita perlu  mencatat link /url gambar:
a. Space Iklan 125x125 pixel  :
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgbpcf6QBEIxMBftPJ2ZVFJr1AUhaS3CPPldTojQz5BfAsyGfgLSmR-PIXmrSMAEeBFnfvCvdLY-PP_QE7W-Uwj6sIg2oyDlJE23L6tl1N-xP51rYiXO51VWCk7ORRS8FB4-wGGFBhMu3Y/s1600/FastStoneEditor+2b.jpg
b. Space Iklan 268x60 pixel
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiaczhKfGp5UhXXewggV-qM36VuEPlItYoCZNw0Kuy8GFcU_UpEWN1B2oL5A5Dxv2Ci2qTLbzB6HK_BcHDxFcwRsmKKvHkbSM3tG19R7mOPjcrq0qVbQgK7iT6SSlT1a1dfJFSUy08SXMQ/s1600/FastStoneEditor+3b.jpg



3. Selanjutnya memasukkan url ke dalam script image:

<a href="#"" target="_blank"><img src="?" border="0"></a>

Tanda # diganti dengan url target, halaman yang akan dibuka saat gambar di klik, misalnya: http://www.komputerseo.com/
Tanda ? diganti dengan url gambar, misalnya: https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiaczhKfGp5UhXXewggV-qM36VuEPlItYoCZNw0Kuy8GFcU_UpEWN1B2oL5A5Dxv2Ci2qTLbzB6HK_BcHDxFcwRsmKKvHkbSM3tG19R7mOPjcrq0qVbQgK7iT6SSlT1a1dfJFSUy08SXMQ/s1600/FastStoneEditor+3b.jpg

Contoh 1:

<a href="#" target="_blank"><img border="0" src="?" /></a><a href="#" target="_blank"><img border="0" src="?" /></a><a href="#" target="_blank"><img border="0" src="?" /></a></br><a href="#" target="_blank"><img border="0" src="?" /></a><a href="#" target="_blank"><img border="0" src="?" /></a><a href="#" target="_blank"><img border="0" src="?" /></a>

Contoh script lengkapnya  setelah tanda # diganti dengan url target dan tanda ? diganti dengan url gambar

<a href="http://www.komputerseo.com/" target="_blank"><img border="0" src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgbpcf6QBEIxMBftPJ2ZVFJr1AUhaS3CPPldTojQz5BfAsyGfgLSmR-PIXmrSMAEeBFnfvCvdLY-PP_QE7W-Uwj6sIg2oyDlJE23L6tl1N-xP51rYiXO51VWCk7ORRS8FB4-wGGFBhMu3Y/s1600/FastStoneEditor+2b.jpg" /></a><a href="http://artikelkomputerku.blogspot.com/" target="_blank"><img border="0" src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgbpcf6QBEIxMBftPJ2ZVFJr1AUhaS3CPPldTojQz5BfAsyGfgLSmR-PIXmrSMAEeBFnfvCvdLY-PP_QE7W-Uwj6sIg2oyDlJE23L6tl1N-xP51rYiXO51VWCk7ORRS8FB4-wGGFBhMu3Y/s1600/FastStoneEditor+2b.jpg" /></a><a href="http://mycomputerdummies.blogspot.com/" target="_blank"><img border="0" src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgbpcf6QBEIxMBftPJ2ZVFJr1AUhaS3CPPldTojQz5BfAsyGfgLSmR-PIXmrSMAEeBFnfvCvdLY-PP_QE7W-Uwj6sIg2oyDlJE23L6tl1N-xP51rYiXO51VWCk7ORRS8FB4-wGGFBhMu3Y/s1600/FastStoneEditor+2b.jpg" /></a></br><a href="http://www.komputerseo.com/" target="_blank"><img border="0" src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgbpcf6QBEIxMBftPJ2ZVFJr1AUhaS3CPPldTojQz5BfAsyGfgLSmR-PIXmrSMAEeBFnfvCvdLY-PP_QE7W-Uwj6sIg2oyDlJE23L6tl1N-xP51rYiXO51VWCk7ORRS8FB4-wGGFBhMu3Y/s1600/FastStoneEditor+2b.jpg" /></a><a href="http://www.komputerseo.com/" target="_blank"><img border="0" src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgbpcf6QBEIxMBftPJ2ZVFJr1AUhaS3CPPldTojQz5BfAsyGfgLSmR-PIXmrSMAEeBFnfvCvdLY-PP_QE7W-Uwj6sIg2oyDlJE23L6tl1N-xP51rYiXO51VWCk7ORRS8FB4-wGGFBhMu3Y/s1600/FastStoneEditor+2b.jpg" /></a><a href="http://www.komputerseo.com/" target="_blank"><img border="0" src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgbpcf6QBEIxMBftPJ2ZVFJr1AUhaS3CPPldTojQz5BfAsyGfgLSmR-PIXmrSMAEeBFnfvCvdLY-PP_QE7W-Uwj6sIg2oyDlJE23L6tl1N-xP51rYiXO51VWCk7ORRS8FB4-wGGFBhMu3Y/s1600/FastStoneEditor+2b.jpg" /></a>

Setelah urlnya diganti, hasilnya seperti di bawah ini





Catatan: Tanpa menggunaan tag </br> juga bisa dilakukan, karena jika baris pertama sudah penuh maka otomatis gambar berpindah ke baris kedua



Contoh 2
Scriptnya seperti di bawah ini

<a href="#" target="_blank"><img border="0" src="?" /></a><a href="#" target="_blank"><img border="0" src="?" /></a></br><a href="#" target="_blank"><img border="0" src="?" /></a><a href="#" target="_blank"><img border="0" src="?" /></a>

hasilnya seperti berikut:





Contoh 3 : menggunakan space gambar 468X60, scriptnya sama seperti di atas hanya url gambarnya yang diganti

Contoh scriptnya:

<a href="#"" target="_blank"><img src="?" border="0"></a>
<a href="#"" target="_blank"><img src="?" border="0"></a>
<a href="#"" target="_blank"><img src="?" border="0"></a>
<a href="#"" target="_blank"><img src="?" border="0"></a>

Hasilnya seperti di bawah ini:




Catatan: jangan lupa ganti tanda # dan ? dengan url target dan url gambar
Script di atas bisa dipasang di gadget html pada posisi sidebar, atau di atas dan bawah postingan.
READ MORE - cara membuat banner pasang iklan di blog